Fresh Graduate Indonesia

Berita dan Info Freshgraduate

Berikut ini beberapa tip terbaik yang berguna untuk Anda yang sedang mencari kerja: 1.    Menulis email yang memukau Selain mempunyai resume dan surat pengantar yang sempurna, kita terkadang lupa bahwa email yang kita kirim juga akan meninggalkan sebuah kesan. Beberapa tip? Tulislah hal yang spesifik pada subjek email dan menjaganya agar tetap pendek dan manis. 2.    Memaksimalkan LinkedIn Baru-baru ini […]

Categories: Tips dan Trik

Bagi lulusan perguruan tinggi atau fresh graduate, mendapatakan pekerjaan setelah berpuluh-puluh kali memasukan surat lamaran kerja tentunya menjadi kebanggaaan dan kepuasan yang tiada duanya. Semangat berapi pun ditunjukan pada awal bekerja. Ketika tiba saatnya akhir bulan atau awal bulan, mendapatkan gaji dari keringat sendiri pun menjadi sesuatu yang dinanti. Namun, tak jarang para pekerja pemula memandang gaji pertama merupakan “tiket […]

Categories: Tips dan Trik

Banyak orang yang baru lulus kuliah, ngelamar kerja, setelah dapet panggilan, binggung mulai dari : apa aja yang harus dipersiapkan, sikap saat interview, sampe hal-hal seperti pakai baju apa, juga jadi pikiran. Berikut ane kasih tips 13 langkah menghadapi interview kerja buat agan-agan yang baru mau kerja, atau baru mau pindah ke tempat kerja yang baru. Tips ini ane buat […]

Categories: Tips dan Trik

Bekerja memang sesuatu yang kadang malas untuk anda jalani namun karena tuntutan kebutuhan hidup maka mau tidak mau anda harus menjalankannya. Agar bekerja bisa betah dan menyanangkan dibutuhkan usaha diri sendiri dan dukungan dari lingkungan sosial di kantor tempat anda bekerja. Berikut ini adalah cara untuk mencegah stres kerja di kantor : 1. Tinggal dekat dengan kantor / akses mudah […]

Categories: Tips dan Trik

Surat Lamaran Kerja merupakan salah satu syarat penting ketika seseorang hendak memasuki sebuah dunia kerja. Namun bagaimanakah struktur Surat Lamaran Kerja yang Baik dan benar. Untuk membuat sebuah surat lamaran pekerjaan memang sangat dibutuhkan teknik menulis yang formal dan sesuai dengan kriteria maupun esensi dari surat lamaran pekerjaan yang diharapkan. Banyak sekali contoh surat lamaran pekerjaan terbaru saat ini. Namun […]

Categories: Tips dan Trik